bahan puding coklat
- 335 ml tepung terigu self-raising
- sedikit garam
- 110 g mentega
- 125 ml gula pasir
- 2 telur, kocok
- mentega untk olesan
- sedikit susu cair
- 1 jeruk lemon, parut kulitnya
- beberap tetes esens vanili
- 3 sdm coklat bubuk
- ayak terigu bersama garam. masukkan mentega dan gula dlm mangkuk food proceessor / blender, kocok hingga mengembang.
- tambahkan telur sedikit demi sedikit sambil dikocok, lalu campurkan terigu, 1/2 bagian tiap kali. aduk dgn sedikit susu hingga tak terlalu kental.
- bagi adonan puding mejadi 2 mangkuk. tambahkan satu bagian dgn kulit jeruk lemon serta vanili, dan bagian yg lain dgn coklat.
- olesi 4 buah mangkuk tahan panas / mangkuk puding denga mentega. masukkan adonan lemon dan coklat bergantian, satu sendok penuh tiap kali.
- tutup puding dgn kertas roti / kertas alumunium, ikat dgn benang dan kukus selama 1 jam. sajikanpuding panas-panas dgn saus coklat.
source : http://fb.com, http://kreasiresepmasakanindonesia.blogspot.com, http://okezone.com
0 Response to "resep puding coklat marmer #31825"
Post a Comment