Prediksi Hasil Skor Bola (Line-Up) PSIS Semarang vs Arema Cronus Indonesia Laga Uji Coba Persahabatan 2015
Sabtu, 28 Maret 2015, pukul 19.00 WIB, Stadion Jatidiri, Semarang.
Informasi Pertandingan - Prediksi PSIS vs AREMA:
BOLAPENTING- Jadwal pertandingan "Laga Ujicoba Persahabatan", Sabtu (28/03) jika tak ada perubahan laga ni akan dilangsungkan mulai pukul 19.00 WIB ~ Arema Cronous vs PSIS Semarang.
* Laga uji coba, antara PSIS dgn Arema Cronus di Stadion Jatidiri, Sabtu (28/3) memiliki daya tarik tersendiri. Keduanya pernah merajai sepak bola Indonesia.
PSIS pernah menjadi juara Liga Indonesia musim 1998/1999 sedangkan Arema di Indonesia Super League (ISL) musim 2009/2010. Pertemuan terakhir kedua tim terjadi pd 2006 lalu saat memasuki babak delapan besar. Saat itu PSIS menang 1-0 lewat gol tunggal Gustavo Herman Ortiz.
Kini PSIS yg dibesut M Dofir tertantang untk mengulangi sukses yg terjadi pd hampir satu dekade lalu. M Dofir mengatakan, mesti pemainnya tak ada yg memperkuat timnas, tetapi tetap punya kualitas baik.
Sementara itu, Pelatih Arema Suharno mengisyarakatkan timnya jg akan tampil "all out" saat melawan Laskar Mahesa Jenar. Para pemain pilarnya akan diturunkan untk memborbadir gawang PSIS, seperti Ahmad Bustomi, Juan Revi dan Samsul Arif dan bek Fabiano Beltrame.
Rencananya, ujicoba di Semarang ni bakal jadi penutup rangkaian ujicoba pra-musim skuat Singo Edan. Namun demikian, kubu Arema pun menyatakan tak menutup kemungkinan ada ujicoba tambahan jika diperlukan.
Susunan Pemain PSIS 4-2-3-1: Ega Rizky; Welly Siagian, Fauzan Fajri, M Arifin, Safrudin Tahar; Edyanto, Ahmad Agung; Indra Setiawan, M Yunus, Bakori Andreas; Abdul Kamil Sembiring.
Susunan Pemain Arema 4-4-2: Kurnia Meiga; Beny Wahyudi, Purwaka Yudi, Fabiano B, Suroso; Gilang Ginarsa, Juan Revi, Ahmad Bustomi, Hendro S; Samsul Arif, Yao Rudy.
Prediksi hasil akhir:PSIS 40 - 60 AREMA
source : http://bolapenting.blogspot.com, http://kompas.com, http://cnn.com
0 Response to "PREDIKSI SKOR (LINE-UP) PSIS VS AREMA FRIENDLY MATCH (SABTU, 28 MARET 2015) 72294"
Post a Comment